Penyampaian Keluhan   /   Pelanggan

Apakah pelanggan aktif bisa mengajukan penutupan sementara?

Diposting tanggal 22 April 2021 01:38 pm

Penutupan sementara dapat dilakukan apabila :

  • Pelanggan mengajukan permohonan penutupan sementara secara tertulis untuk paling lama 3 (tiga) bulan dengan syarat tidak memiliki tunggakan air dan non air 
  • Setelah tiga bulan akan secara otomatis menjadi pelanggan aktif kembali kecuali apabila sebulan sebelumnya mengajukan berhenti menjadi pelanggan Perumda TRS